Solusi cara mengatasi fasapay yang sudah tidak bisa untuk deposit Iq Option Dengan Rekening Virtual Jenius.
Sedang mencari cara deposit iq option yang mudah dan tidak ribet seperti skrill,neteller dan webmoney yang harus lewat exchanger untuk isi saldo,jika kamu membaca artikel ini sampai habis,solusi bisa kamu dapatkan.
Sejak tanggal 11 atau 12 januari 2018 fasapat sudah tidak tersedia lagi untuk melakukan deposit pada merchant broker trading iQ Option.Saya mengetahui hal ini begitu melihat postingan yang rame dibicarakan pada grup facebook IQ Option Indonesia.
Sejak tanggal 11 atau 12 januari 2018 fasapat sudah tidak tersedia lagi untuk melakukan deposit pada merchant broker trading iQ Option.Saya mengetahui hal ini begitu melihat postingan yang rame dibicarakan pada grup facebook IQ Option Indonesia.
Karena saya penasaran akhirnya saya cek sendiri dan ternyata benar Fasapay telah hilang dari daftar deposit iq option.Tetapi untuk penarikan masih tersedia menggunakan fasapay (sampai artikel ini ditulis).
Kenapa Fasapay Sudah Tidak Bisa/Tersedia Lagi Pada Broker Iq Option?
Banyak teman teman sesama trader yang penasaran kenapa hal ini terjadi? Saya mencoba mencari pokok permasalahannya dengan menanyakan langsung melalui chat live support fasapay,tetapi gak ada respon atau jawaban balasan pertanyaan saya tersebut.
Selanjutnya saya menanyakan langsung via live support pada broker Iq Option,dan apesnya saya bertanya menggunakan bahasa indonesia,dijawab admin spesialis bahasa indonesia sedang tidak berada ditempat.
Terpaksa saya menggunakan translate google,Jawaban yang saya terima adalah ‘’fasapay sudah tidak tersedia lagi dan untuk sekarang dapat melakukan deposit menggunakan metode yang tersedia sekarang,mohon pengertiannya’’.
Bahkan saya sudah menjelaskan bahwa ,kami orang indonesia banyak yang kesulitan untuk deposit menggunakan metode selain fasapay.
Alasan kenapa fasapay sudah tidak tersedia pada iq option saya ketahui dari teman teman facebook yang beberapa hari sebelum hilang dari iq option,fasapay mengalami eror pada sistemnya akibatnya banyak mengalami salah transfer dana,dan karena itu fasapay menarik lagi dana yang salah transfer tersebut.
Hal ini berimbas pula pada iq option,yang mana dana yang salah masuk ke iq option ditarik lagi oleh fasapay.Tentu saja membuat kepercayaan fasapay berkurang dan berakibat diputuskannya kerjasama tersebut.Saya masih berharap fasapay tersedia lagi di iq option.
Solusi Deposit Iq Option selain Webmoney,Skrill dan Neteller
Memang selain fasapay masih banyak metode lain yang tersedia namun karena proses daftar/pembuatan akun rekeningnya yang bagi sebagian banyak orang itu sulit atau dianggap ribet,sehingga banyak yang mengeluhkan dengan unvailablenya fasapay.
Webmoney,skrill dan neteller dalam mengisi saldo memang harus melalui exchanger yang sebagian banyak orang menganggap ribet.
Saya teringat postingan seorang teman trader di facebook yang intinya,enak menggunakan ‘’jenius’’ dapet profit Rp 30 ribu langsung saya Withdraw ke ‘’jenius’’.Ya menggunakan jenius proses withdraw terbilang lebih cepat dibanding fasapay.Karena waktu itu fasapay masih tersedia untuk deposit,jadi saya tidak menghiraukannya.
Setelah saya cek dan tanya dengan admin jenius,Apakah ‘’Jenius’’ dapat digunakan untuk deposit broker Iq Option?
Jawabannya:’’jika merchant tersebut menerima pembayaran VISA artinya deposit bisa dilakukan dengan jenius,karena jenius termasuk visa’’.
Karena ‘’jenius’’ sebenarnya milik Bank BTPN,maka saya bertanya:
Apakah untuk memiliki akun/kartu ‘’Jenius’’ harus menjadi nasabah atau memiliki rekening di bank BTPN?
‘’Tidak harus,karena dengan membuat akun jenius,sudah termasuk menjadi bagian dari BTPN,Kamu dapat menikmati layanan yang disediakan BTPN.Diantaranya:setor tunai di teller kantor cabang BTPN dan menarik tunai rekening jenius melalui ATM BPTN dimanapun dan bebas biaya transfer untuk pengiriman uang dari rekening akun jenius ke rekening bank BTPN atau sebaliknya’’
Bagaimana cara mengisi saldo ke akun Jenius dan berapa minimal deposit?
‘’Di Jenius tidak ada jumlah minimum untuk setoran awal pembukaan tabungan. Kamu bebas menentukan jumlah setoran yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan.’’
Deposit dapat dengan melakukan transfer ke rekening Jenius dari bank apa pun dengan memasukkan kode bank BTPN (213) disertai nomor rekening Jenius.
Nomor rekening Jenius bisa kamu temukan di halaman Profil dalam aplikasi Jenius.
‘’Kamu juga bisa melakukan pengisian saldo dengan setor tunai melalui mesin TCR (Teller Cash Recycler) yang bisa ditemukan di Jenius Center yang berlokasi di Kota Kasablanka.’’
Bagaimana cara melakukan withdraw atau tarik tunai apabila saya sulit menemukan ATM BTPN atau Jenius terdekat?
‘’Kamu bisa melakukan tarik tunai di ATM mana pun yang terhubung dalam jaringan Prima/Bersama di dalam negeri atau jaringan VISA di dunia’’.
Apakah Jenius itu mobile banking atau e-wallet?
Jenius berbeda dari mobile banking yang fungsinya sebagai perpanjangan tangan sebuah bank. Kamu tidak perlu pergi ke bank dan membuat rekening terlebih dahulu sebelum menikmati layanan Jenius. Dengan Jenius, semua aktivitas finansial bisa kamu lakukan di dalam aplikasi, mulai dari membuka rekening, pembayaran tagihan, transfer uang, tabungan, deposito, pembuatan kartu debit, serta alokasi dana untuk pengaturan keuangan.
Jenius juga berbeda dari e-wallet, karena Jenius tidak hanya bisa dimanfaatkan untuk melakukan pembayaran atau transaksi, tapi juga menerima simpanan dan deposito berjangka dengan bunga hingga 5,75% serta membantumu dalam mengatur keuangan untuk Life Finance yang lebih baik.
Jenius juga berbeda dari e-wallet, karena Jenius tidak hanya bisa dimanfaatkan untuk melakukan pembayaran atau transaksi, tapi juga menerima simpanan dan deposito berjangka dengan bunga hingga 5,75% serta membantumu dalam mengatur keuangan untuk Life Finance yang lebih baik.
Jenius membantu proses transaksi lebih cepat, memaksimalkan tabungan dengan bunga lebih tinggi, mengatur keuangan dengan kartu debit tambahan untuk alokasi dana dan limit budget.
Baiklah tidak ada salahnya kita jadikan solusi ‘’jenius’’ untuk mengganti fasapay.
Cara mendaftar rekening akun jenius?
Jenius adalah aplikasi perbankan revolusioner yang dilengkapi dengan kartu debit VISA untuk membantu kamu melakukan aktivitas finansial seperti menabung, bertransaksi, atau mengatur keuangan dengan lebih aman, cerdas, dan simpel. Semua dilakukan dari satu tempat, semua dari smartphone.
Bagaimana cara saya mulai memakai Jenius?
1.Siapkan persyaratan dibutuhkan untuk proses pendaftaran
- KTP
- Tanda tangan pada kertas
- NPW
2.Download dan Install aplikasi Jenius terlebih dahulu untuk pengguna Andorid download di Playstore dan pengguna ios download di apps store.
3.Setelah aplikasi Jenius terinstall, buka aplikasi Jenius kemudian lakukan pendaftaran dengan mengklik tombol “REGISTER”, kemudian pilih bahasa yang kamu inginkan, baik itu bahasa indo atau inggris, kemudian klik “NEXT”.
5.Setelah kamu memasukkan nomor HP mu, tunggu beberapa saat karena jenius akan mengirim 6 kode angka untuk verifikasi nomor hp kamu, setelah itu masukkan 6 digit kode angka tadi, kemudian klik “VERIFY”.
6.Lakukan upload foto KTP,foto selfie kamu bersama KTP dan Foto tanda tangan pada kertas serta foto NPWP.
Jika kamu belum mempunyai NPWP, silahkan centang pilihan “Saya belum memiliki NPWP sekarang”. Jika sudah, lalu pilih tombol KTP lalu klik tombol “Upload” (pastikan tulisan pada foto KTP terbaca), kemudian klik “Konfirmasi” untuk melanjutkan, atau klik “RETAKE” apabila kamu ingin mengulangi pengambilan foto KTP kamu.
7.Jika kamu sudah mempunyai NPWP, lanjutkan dengan foto NPWP seperti foto KTP sebelumnya.
8.Selanjutnya kamu diminta untuk melengkapi biodata diri kamu pada form yang sudah disediakan.
Isi nama lengkap kamu, kode $Cashtag yang kamu inginkan (misal, $jeniuscom), kode $Cashtag ini berfungsi sebagai pengganti alternatif dari nomor rekening kamu yang panjang dan susah sekali untuk diingat,
kemudia isi nickname kamu (nama panggilan), nama kamu sesuai KTP dan nomor KTP-mu, tempat tanggal lahir, dan kewarganegaraan kamu (pastinya Indonesia dong), dll. Jika kamu sudah yakin benar semua data diri kamu, silahkan klik tombol “NEXT” untuk melanjutkan.
9.Sekarang kamu diminta untuk menentukan password dan 6 digit nomor PIN.
Dalam pemilihan password disini harus merupakan kombinasi dari huruf kapital, huruf kecil, angka, dan tanda baca (misal, IqBisnis57).
10.Setelah itu kamu juga diminta untuk memilih pertanyaan rahasia beserta jawabannya.
(usahakan pertanyaan dan jawabannya yang bisa selalu kamu ingat ya), karena apabila kamu lupa password kamu, kamu akan diminta menjawab pertanyaan rahasia tersebut guna mereset ulang password baru kamu. Jika sudah, tekan tombol “NEXT” dan “CONFIRM”untuk melanjutkan.
11.Selanjutnya, kamu diminta untuk mengisi data tentang profesi kamu dan berapa pendapatan bulanan kamu, setelah itu baca syarat dan ketentuan yang dibuat oleh Jenius dan centang pada kolom apabila sudah, lalu klik “NEXT”.
12.Apakah kamu diajak oleh teman?
Masukkan $cashtag sponsor kamu yang merekomendasikan Jenius. Isi kolom tersebut dengan kode $jenius com (teman yang mereferensikan) agar kamu langsung mendapatkan bonus saldo Rp 50.000. Jika tidak diisi dengan kode, maka kamu akan memulai aplikasi Jenius dengan saldo nol rupiah.
13.Selesaiii.. sekarang akun Jeniusmu sudah bisa digunakan.
14.Kamu akan dihubungi oleh Jenius Crew untuk proses aktivasi kartu debit kamu. Jenius Crew akan membuat janji bertemu denganmu untuk menyerahkan kartu visa jenius secara langsung kepada kamu.
Cara Deposit Saldo Rekening Akun Jenius
Jika sudah menerima kartu Visa jenius maka saatnya lakukan deposit,Tersedia banyak pilihan untuk mengisi saldo rekening Jenius, pilihlah yang menurut kamu paling nyaman:
melalui ATM atau secara tunai di Service Point. Untuk mengisi saldo via ATM atau internet dan mobile banking, kamu bisa memilih menu transfer ke rekening bank lain lalu masukkan kode bank BTPN (213) lalu nomor rekening Jenius-mu.
Nomor rekening Jenius bisa dicek di aplikasi Jenius pada menu “Profil”.
Nomor rekening Jenius bisa dicek di aplikasi Jenius pada menu “Profil”.
Cara Deposit Iq Option Menggunakan Visa Jenius
1.Masuk/log in ke Iq Option
2.Klik menu Setoran/Deposit
5.Kemudian kamu akan menerima kode verifikasi melalui sms di nomor handphone berupa 6 digit angka rahasia.Setiap transaksi code verifikasi ini akan selalu berubah atau berbeda.Lalu masukan kode tersebut ke layar konfirmasi yang muncul pada layar transaksi Anda. Transaksi Anda telah berhasil.Selamat berTrading,semoga profit.
Salah satu kelebihan menggunakan Jenius yaitu jumlah saldo pada akun IQ Option langsung terpotong ketika kita melakukan penarikan. Tapi untuk proses withdraw sekitar 2 hari
- Baca juga : cara withdraw iq option melalui akun Jenius BPTN
Salah satu kelebihan menggunakan Jenius yaitu jumlah saldo pada akun IQ Option langsung terpotong ketika kita melakukan penarikan. Tapi untuk proses withdraw sekitar 2 hari
- Jangan lewatkan ;Cara Bermain Iq Option Agar Menang Terus Terusan
Baca Juga => Cara Deposit IQ Option Paling Mudah Menggunakan Skrill
Itulah salah satu cara mengatasi/solusi deposit iq option selain fasapay,Semoga artikel ini dapat memberikan manfaat.Salam Profit....
Itulah salah satu cara mengatasi/solusi deposit iq option selain fasapay,Semoga artikel ini dapat memberikan manfaat.Salam Profit....